Update and News

4 Alasan Kenapa Harus Pakai Bata Expose Untuk Properti Mu!

Bata expose (atau juga dikenal sebagai bata ekspos) adalah teknik arsitektur yang menggunakan bata sebagai elemen penutup dinding, yang sengaja dipaparkan atau dibiarkan terlihat. Hal ini bertentangan dengan praktik konvensional di mana bata biasanya ditutupi oleh lapisan luar atau dinding penutup lainnya.Bata expose memberikan tampilan yang unik dan Aesthetic pada bangunan, dengan menampilkan tekstur dan pola yang khas dari bata.…

9 Langkah Cara Mudah Memasang Roster Beton di Rumah Anda

Roster beton memiliki beberapa fungsi penting, diantaranya digunakan untuk memberikan tingkat keamanan yang lebih tinggi bagi properti, terutama ketika digunakan untuk melindungi area yang terbatas, seperti taman, pekarangan, atau halaman. Roster beton dapat menjaga privasi dan mencegah akses yang tidak diinginkan ke dalam properti.Roster beton dengan pola berlubang atau celah di antara balok-baloknya dapat memungkinkan sirkulasi udara yang lebih baik…

Keren 4 Konsep Dalam Satu Rumah, Tampilannya Gak Nyangka!

Bercerita tentang keunikan sebuah rumah yang memiliki 4 konsep dalam 1 rumah menjadikan rumah ini terasa homie dan unik, Leeny Diandra adalah seorang Chief Editor di salah satu media life style dan juga Host podcast chanel kesehatan di Youtube.Hunian yang memiliki luas bangunan sekitar 200 meter persegi ini telah direnovasi dari tampilan awalnya, menjadi sesuai dengan kebutuhan sang pemilik rumah.…

Kombinasi Modern Farm House dan Mezzanine Aline Adita Pakai Bata Tempel

Aline Adita adalah seorang Presenter ternama dan juga Top Model Indonesia yang memiliki nama besar di industri hiburan, saat ini Aline juga mengembangkan bisnis restauran Tokyo Skip Jack yang berdomisili di Bali dan juga bisnis akomodasi yaitu sebuah penginapan di Lombok NTB yang dia kelola bersama sang suami. Saat ini Aline juga memiliki rumah tinggal dengan konsep bangunan Modern Farm House…

BEDA DARI YANG LAIN !!! “KFC MENGGUNAKAN KONSEP INDUSTRIAL CLASSIC DENGAN BATA DAN ROSTER”

Perusahaan restoran dengan model bisnis waralaba KFC memang sudah sangat terkenal, perusahaan yang berlogo wajah Kolonel Sanders tersebut memiliki gerai di seluruh Indonesia, namun ada satu yang menarik dari gerai yang ada di Puspitek Pamulang Tengerang Selatan, gerai tersebut mengadopsi desain interior dan eksteriornya dengan ala Industrial klasik. Gaya yang diadopsi memang sangat menarik, jika kita mengunjunginya kita akan di…

Inspiratif !! Motif batik dinding pakai tekstur Bata Tempel dan Kitchen Bar ini unik banget lho..

Halo Homers..Kali ini Omahbata berkesempatan berkunjung ke rumah Ibu Syari Lestiana nih. Kita mau coba ngobrol-ngobrol dan review Interior rumah yang menggunakan Bata Tempel dari Omahbata. Dinding rumah dengan motif batik yang hanya menggunakan susunan warna tekstur bata tempel ini bikin tampilan jadi unik dan artistik banget..! Selain itu juga Kitchen set dengan konsep Kitchen bar Tampilan dapur dan ruangan…

MAKE OVER SPECIALIST | DVNAART X OMAHBATA | INTERIOR DESAINER

Halo.. Kali ini kita sharing biography bagaimana awal terbentuknya (DVNART) dengan pasangan interior desainer dari bilangan Jakarta ini. Penasaran kan gimana ceritanya? Yuk langsung tonton aja videonya Jangan lupa subscibe, like & share juga yaaa. comment juga dibawah untuk seputar tentang bata tempel, roster dan lain-lainnya.. Jangan ragu buat hubungi kami ya untuk Info Pemesanan Roster, Bata Tempel atau yang…

DI BALIK KONSEP DESAIN COFFEE SHOP HITS DIPURI.JKT YANG ESTETIK | OMAHBATA | DOUBLEUPLUS.INTERIOR

Kamu suka ke coffeeshop untuk foto-foto bareng temen-temen atau sekedar ngerjain tugas kantor diluar? Ini dia nih coffeeshop @dipuri.jkt yang berada di daerah selatan jakarta yang cocok banget buat kamu kunjungi, Konsep desain coffeeshop yang didesain oleh @doubleuplus.interior ini emang bikin nyaman banget. dengan beragam material unsur kayu, warna semen dan juga roster dari @omahbata jadi makin betah buat lama-lama…

Tampilan Baru Halte Integrasi Stasiun Tebet dengan Bata Tempel dari Omahbata

Tampilan baru halte integrasi Stasiun Tebet dengan Bata Tempel dari @omahbata jadi estetik banget! Ada yang beda nih wajah baru Halte Tebet sekarang, kamu bakalan nemuin Bata Tempel dengan pemasangan membentuk motif yang unik dan keren banget, bisa jadi spot foto juga loh nantinya dengan background bata tempel. Project pemasangan di halte tebet ini menggunakan bata tempel MTY star ukuran 22.5 x…

New Product – Roster Sigma

Jadikan rumah impianmu dengan sentuhan ROSTER SEMEN SIGMA, bentuk setengah lingkaran dari roster ini bisa dikreasikan dengan pola pemasangan yang berbeda-beda sesuai dengan keinginanmu,pesan sekarang juga roster dengan sentuhan minimalis untuk rumah impian kamu jadi lebih terlihat tampil beda dan keren pastinya. Roster Semen Sigma20x20x20 cm Info Pemesanan0812-500-500-530812-820-14140812-810-1313

Roster Arrow – Omahbata

Tampilan fasad rumah yang menggunakan Roster Semen Arrow dengan ukuran 20x20x10 cm bikin rumah tampil unik dan mempunyai daya tarik bagi yang melihatnya.Yuk order Roster, Bata Tempel, & Bata Expose di @omahbata dapatkan harga Spesial Merah Putih, masih berlaku sampai tanggal 21 Agustus 2021. Info Pemesanan0812-500-500-530812-820-14140812-810-1313Tetap Jaga Kesehatan #PakaiMasker#JagaJarak#diOMAHaja !!#omahbata #designrumah #rumahminimalis#jasaarsitek#interior#designrumah#arsitek#arsitektur#bangunrumah#arsitekjakarta#bataexpose#jualbataexpose#hargabataexpose#hargaroster#batatempel#hargabatatempel#roster#jualroster#jualbata#jualbatatempel#jasapasang#konstruksi#materialbangunan

PROMO MERAH PUTIH – OMAHBATA. Harga Roster Mulai Rp.8000-an

PROMO MERAH PUTIH! Helo Homers.. Dalam rangka menyambut HUT RI ke-76 @omahbata bagi-bagi PROMO ROSTER MURAH nih!! Kamu bisa dapat harga roster MULAI DARI Rp.8000-an! Ada banyak DISKON juga lho untuk semua produk Omahbata. Promo ini hanya berlaku 16-21 AGUSTUS 2021, yuuk jangan sampai terlewatkan, kapan lagi beli roster murah hanya di #PROMOMERAHPUTIH @omahbata. (S&K Berlaku) Melayani pengiriman ke seluruh…

Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharam 1443 H

Selamat Tahun Baru Islam 1443 H Tahun baru untuk memulai hal baru dan semangat baru untuk menjadi pribadi yang lebih baik dan keberkahan untuk kita semua. #muharam#tahunbaruislam1443H#tahunbaru#islam#1443H#omahbata#desainrumah#rumahminimalis#jasaarsitek#interior#designrumah#arsitek#arsitektur#bangunrumah#arsitekjakarta#bataexpose#jualbataexpose#roster#jualroster#jualbata#jualbatatempel#jasapasang#konstruksi#materialbangunan#batatempel

Cara Pemasangan Roster Mudah dan Gampang – Omahbata

Hello Homers… kita mau berbagi tips & trick pemasangan roster omah bata nih.. Tentunya bikin rumah kalian tambah keren pastinya, Jika homers mau tim kita datang dan pasang roster juga bisa loh.. Yuk ikutin terus konten kita ya.. Untuk info selengkapnya silahkan hubingi Kami di: Our website: https://omahbata.com/ Follow us on Instagram: https://www.instagram.com/omahbata/Follow us on Facebook: https://www.facebook.com/omahbataexpose Follow us on…

Mengintip TREN Arsitektur menggunakan Bata Expose dari penjuru dunia

Mengintip TREN Arsitektur menggunakan Bata Expose di penjuru dunia. Indonesia kini sudah banyak menggunakan referensi desain dengan Bata Expose lho.. Tren batu bata ekspose di era modern dibawa oleh para arsitek top seperti F. L. Wright, Le Corbusier, dan Louis Khan. Jika saat ini Anda suka dengan gaya industrial yang didominasi batu bata, itu berkat para seniman Inggris pada 1970-an.…

Cari Produk Bata Expose dan Bata Tempel ? yuk cek barangnya di OMAHaja !

Cari produk bata untuk proyek desain rumah? di omahbata.com ada banyak tipe, jenis warna dan tekstur Bata Expose, Bata Tempel dan Roster lengkap! yuk cek barangnya segera cek di link berikut ini Pesan Sekarang, kita antar barang sampai ke Rumah dan Proyekmu. Melayani pengiriman hingga ke seluruh kota di Indonesia. Pemesanan dan Pemasangan Bata Expose, Bata Tempel dan Roster@omahbata0812-500-500-530812-820-14140812-810-1313 butuh…

Cara Unik Rumah Hemat Energi

Rumah dengan prinsip Eco Design sudah menjadi tren desain rumah masa kini. Banyak orang ingin memiliki rumah yang sehat, ramah lingkungan dan hemat energi. Salah satu material yang cocok untuk rumah kamu yaitu #Roster. Roster adalah material lubang angin yang terbuat dari campuran semen pasir atau bahan lain seperti gravel dan tanah liat. Bentuk roster yang kokoh dan bercelah bisa dijadikan…

Arti Warna Ruangan

Setiap warna memberikan kesan dan pesan khususnya untuk ruangan. Warna cat yang akan kita pakai untuk rumah kita sangat menentukan karakter seperti apa rumah kita. Ingin ganti warna cat? yuk disimak arti warna ruangan berikut ini. PutihSimple, Clean, Steril & Innocent Abu-Abuprofesional, stylist, canggih, simple, dan modern. CokelatHangat, netral & alami HijauRefreshing, sehat & Alami MerahPercintaan, gairah dan keberanian Kuning…

Tips Merancang Rumah Yang Sejuk

Hawa panas memang hal yang sangat mengganggu dan tidak nyaman apalagi bagi anda yang memiliki rumah di jakarta. Untuk menjaga kesehatan ditengah pandemi juga diperlukan kualitas udara yang baik untuk sehari-hari. Kira-kira Bagaimana sih caranya agar rumahmu terhindar dari panas berlebih. yuk simak tips merancang rumah yang sejuk berikut ini. Plafon yang tinggi & Void RumahPlafon tinggi & void memberikan…

Apa sih bedanya Bata Expose dan Bata Biasa

Apasih bedanya Bata Expose dan Bata Merah Biasa?memang sekilas terlihat sama, tapi ada perbedaan dari keduanya lho. yuk simak perbedaannya berikut ini. Bata Merah Biasa:1. Bentuk, warna dan ukurannya standar2. digunakan untuk bahan konstruksi tembok.3. Lebih ringan Bata Expose:1. Digunakan untuk material Interior dan Eksterior.2. Punya banyak jenis bentuk, variasi warna dan tekstur.3. Terlihat lebih artistik dan punya nilai seni.4.…

RUMAH INDUSTRIAL MODERN | FASAD ROSTER BIKIN ESTETIK | NYAMAN BANGET RUMAHNYA

Hello Homers … Desain rumah kali ini sangat menarik banget, karena memiliki fasad yang sangat estetik dan bikin penasaran banget dalam rumahnya seperti apa, Fasad rumah yang menggunakan Roster Semen Segitiga ini di desain langsung oleh arsitektur dari @Tiesdnb. Penasarankan kaya gimana rumahnya? yuk langsung tonton videonya! Info Pemesanan Roster, Bata Tempel dan Lainnya: Whatsapp: 0812-500-500-53 Instagram Arsitek: @Tiesdnb https://www.instagram.com/tiesdnb/…

5 TANDA KAMU BUTUH ARSITEK

Merancang desain rumah memang sesuatu yang sangat menyenangkan namun juga bukan hal yang mudah. Kalau kamu merasa mampu melakukannya dari A-Z sendiri kenapa tidak? Kira-kira dalam kondisi seperti apa kita benar-benar butuh arsitek ataupun interior? 1. Tidak tahu sama sekali tentang tekhnik bangunan2. Kamu Sangat Sibuk sehingga tidak ada waktu untuk merancang desain rumahmu.3. Tidak punya visi desain sama sekali.4.…

Kelebihan Menggunakan Bata Expose dan Bata Tempel

Bata Expose dan Bata tempel memang selalu memberikan nuansa yang berbeda pada setiap desain interior maupun eksterior, tapi udah pada tau belum kelebihan menggunakan bata tempel? Yuk simak apa aja sih keunggulan pake bata expose dan bata tempel yang harus kamu tau.. Unik & KlasikBerbeda dengan desain rumah pada umumnya penggunaan bata pada dinding mempertegas gaya rumah dengan gaya klasik…

Baru ! Roster Sigma – Omahbata

Produk Roster terbaru dari @omahbata!“Roster Sigma”. Roster ini memiliki bentuk setengah lingkaran yang jika disusun berpasangan menjadi lingkaran penuh yang rapih dan presisi. Roster ini sangat cocok dengan desain minimalis yang mengusung bentuk geometri.Yuk order sekarang juga.. Info Pemesanan Roster 📞0812-500-500-53 📲 08128201414 ingat semboyan covid yaa!#PakaiMasker#JagaJarak#diOMAHaja !! #omahbata#tokoroster#tokorosterbsd#pabrikroster#pabrikrosterbogor#jasaarsitek#interior#architecture#architect#design#rumahminimalis#desainrumah#arsitek#arsitektur#rostersemen#bataexpose#batatempel#breezeblockhead#breezeblocklove#breezeblock

Produk Baru Omahbata : Roster Hizone

Ada yang baru nih dari @omahbata Roster keren penuh gaya “ROSTER HIZONE” tersedia dengan 3 Varian Warna : Semen, Terakota dan White. Yuk Jadi yang pertama punya Roster Hizone di rumahmu!! pesan sekarang juga.. Info Pemesanan Roster📞0812-500-500-53 #omahbata#tokoroster#tokorosterbsd#pabrikroster#pabrikrosterbogor#jasaarsitek#interior#architecture#architect#design#rumahminimalis#desainrumah#arsitek#arsitektur#rostersemen#bataexpose#batatempel

Ini dia Ide Pemasangan Roster Buat Desain Rumahmu Jadi lebih Artistik.

Tertarik dengan produk Roster untuk desain rumahmu? Masih bingung Kira-kira Roster bisa dipasang dimana aja? kamu pasti butuh inspirasi desain rumah dengan roster nih. Roster mempunyai motif menyerupai ornamen namun secara fungsi banyak digunakan sebagai variasi atau bahkan pengganti dinding untuk beberapa tempat bangunan rumah. Roster mempunyai bentuk yang bisa disusun presisi. Berikut adalah contoh roster: Jadi, dimana aja pemasangan…

Sama-sama Roster Apa sih Bedanya Jenis Roster Dilihat Dari Warnanya?

Roster adalah material favorit untuk variasi dinding dan pagar rumah yang mempunyai motif sangat beragam. Di Omahbata kami mempunyai 4 jenis kategori warna roster diantaranya yaitu Roster Semen, Roster White, Roster Warna Terakota dan Roster Tanah liat. Jadi sebenarnya apakah perbedaan dari keempat jenis roster ini? Jawaban yang pasti adalah dari bahan itu sendiri yang akan kami jelaskan satu-persatu. 1.…

OGOOD COFFEE | TEMPAT SEMI OUTDOORNYA NYAMAN BANGET DITAMBAH DINDING PENUH ROSTER GAK BIKIN BOSEN!

Hello … Kali ini kita mau kasih recomendasi tempat ngopi yang nyaman banget buat kalian, lokasinya ada di jakarta barat, gak sulit kok tempatnya, O’GOOD COFFEE namanya, disini tuh selain coffee dan makanannya enak, tempatnya asik banget loh karna ada indoor dan outdoornya juga, Dinding roster dari Omahbata di sekelilingnya yang pasti bikin kalian gak bosen lama-lama disana dan asik…

Jual Bata Expose Jakarta

Jual Bata Expose Jakarta Jual Bata Expose Jakarta Omahbata. Bata Expose yang juga disebut Bata Hias adalah batu-bata yang dibuat dengan bahan dasar tanah liat merah (lempung) yang bermutu dengan kualitas tinggi, dibuat secara khusus sesuai dengan kebutuhannya. Dengan pengerjaan menggunakan mesin press hidraulis yang mampu menghasilkan batu bata expose dengan permukaan halus rapi, padat presisi, kuat, keras sehingga tahan…

Cara Pemasangan Bata Tempel Expose

WordPress › Galat